4.30.2020

PT SOLID GOLD BERJANGKA | Rebound Menuju $ 16

PT SOLID GOLD BERJANGKA - Harga Minyak Hari Ini Meneruskan Rebound Menuju $ 16


PT SOLID GOLD BERJANGKA JAKARTA - Secercah harapan juga muncul untuk pasar minyak dari segi permintaan dengan beberapa negara utama di ekonomi global menjabarkan rencana untuk melonggarkan “lockdown” yang disebabkan karena wabah coronavirus yang telah menghentikan pertumbuhan ekonomi global belakangan ini dan memutar balik outlook pertumbuhan permintaan minyak global menjadi negatip.

Menambah kepada sentimen “bullish” terhadap minyak AS adalah data terbaru yang dipublikasikan oleh American Petroleum Institute (API) menunjukkan kenaikan inventori minyak mentah sebanyak 10 juta barel, yang adalah lebih kecil daripada yang diperkirakan sebesar 10.6 juta barel.

Minyak WTI juga mendapatkan dorongan naik dari melemahnya dolar AS secara luas oleh karena bagusnya sentimen pasar sekalipun ditengah data makro ekonomi AS yang buruk. Turunnya dolar AS membuat minyak yang berdenominasi USD menjadi lebih menarik bagi para pembeli asing.

Harga minyak melanjutkan rally nya pada perdagangan pagi sesi Asia, ditengah membaiknya permintaan global. Harga minyak WTI berhasil menembus batas $15 sejak mengalami rally dari kerendahan di $10 pada awalnya dan bahkan sempat menembus angka $16 sesaat lamanya. Pada saat ini WTI diperdagangkan disekitar $15.90 dengan target menembus “resistance” terdekat di $16.32 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $17.51 dan kemudian $19.16. Sedangkan apabila berbalik turun, “support” terdekat menunggu di $13.48 yang apabila berhasil ditembus akan lanjut ke $11.83 dan kemudian kembali ke batas psikologis $10.64.

Harga minyak berjangka bulan Juni Nymex, WTI, mengkonsolidasikan rally pemulihannya di 15% dengan naik menembus harga $14 ditengah lingkungan pasar yang optimis namun dengan menunjukkan keberhati-hatian. Pergerakan naik harga minyak terhenti sementara menjelang laporan GDP kuartal pertama yang kritikal, data persediaan minyak mentah mingguan dari EIA dan keputusan FOMC.

Emas hitam memperpanjang tiga hari kemenangan berturut-turut pada hari Rabu kemarin, dengan pasar percaya bahwa ketakutan mengenai kelangkaan kapasitas penyimpanan minyak telah selesai.
PT SOLID GOLD BERJANGKA 

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
PT Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold Berjangka | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold Berjangka | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
PT Solid Gold Berjangka | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
PT Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
PT Solid Gold Berjangka | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
PT Solid Gold Berjangka | Harga Emas Anjlok
PT Solid Gold Berjangka | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
PT Solid Gold Berjangka | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
PT Solid Gold Berjangka | Olein Akan Meningkat di 2020

4.29.2020

SOLID GOLD BERJANGKA | Bursa Amerika Retreat

SOLID GOLD BERJANGKA - Saham Teknologi Lemahkan Nasdaq, Bursa Amerika Retreat


SOLID GOLD BERJANGKA JAKARTA - Perdagangan yang berombak ini juga terjadi  karena para investor menanti cemas pengumuman kebijakan moneter Federal Reserve pada hari Rabu. Dimana The Fed diperkirakan akan membiarkan suku bunga tidak berubah pada level mendekati nol, meskipun bank sentral akan memberikan panduan tambahan mengenai berapa lama mempertahankan suku bunga pada level saat ini.

Selain itu sentimen pasar juga dibebani oleh berita ekonomi dari Conference Board yang merilis laporan  kepercayaan konsumen memburuk secara signifikan di bulan April.Indeks kepercayaan konsumen jatuh ke 86,9 pada April setelah jatuh ke 118,8  pada Maret.

Melihat pergerakan saham secara sektoral, saham-saham bioteknologi bergerak turun tajam dengan Indeks Bioteknologi Arca NYSE anjlok 2,6 % setelah mencapai rekor tinggi di awal perdagangan. Kelemahan signifikan juga terjadi  saham-saham perangkat lunak, tercermin oleh penurunan 2,3 oleh Dow Jones Amerika Serikat Software Index.

Namun terjadi pergerakan sebaliknya di sektor perumahan, sebagaimana tercermin oleh lonjakan 4,7 % oleh Indeks Sektor Perumahan Philadelphia. saham Homebuilder D.R. Horton (DHI) alami lonjakan setelah melaporkan laporan kuartalan yang melebihi perkiraan analis.

Saham-saham layanan minyak juga mempertahankan keuntungan kuat, mendorong Indeks Layanan Minyak Philadelphia naik 4,4 %. Demikian juga pada saham sektor tembakau, bahan kimia dan saham perbankan alami kekuatan.

Perdagangan bursa saham bursa Amerika Serikat alami profit taking setelah mencapai rekor tinggi dalam lebih dari sebulan perdagangan sebelumnya, di akhir sesi Rabu (29/04/2020) indeks utama ditutup negatif. Tekanan jual yang dialami saham Wall Street dipimpin oleh anjloknya saham teknologi dalam indeks Nasdaq.

Indeks Nasdaq jatuh 122,43 poin atau 1,4 % menjadi 8.607,73, indeks Dow turun 32,23 poin atau 0,1 % menjadi 24.101,55 dan indeks S&P 500 turun 15,09 poin atau 0,5 % menjadi 2.863,39.

Di awal perdagangan saham bursa Wall Street indeks utama masih bergerak kuat yang ditopang oleh optimisme berkelanjutan dibukanya kembali ekonomi Amerika Serikat pasca pandemik covid-19 yang menutup beberapa negara bagian. Sejumlah negara bagian seperti George, South Carolina dan Colorado telah menyatakan pembukaan kembali, sementara lainnya seperti New York telah mengumumkan rencana untuk memulai pembukaan kembali dalam beberapa minggu mendatang.

Namun tidak lama kemudian minat beli berkurang dengan aksi pasar melakukan profit taking yang melihat  harga  saham sudah mencapai posisi tertinggi dalam sebulan. Terjadi penjualan yang besar pada saham teknologi seperti saham Alphabet, Amazon, Facebook dan Apple yang membebani Nasdaq.
SOLID GOLD BERJANGKA 

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka
Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
Solid Gold Berjangka | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
Solid Gold Berjangka | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
Solid Gold Berjangka | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
Solid Gold Berjangka | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
Solid Gold Berjangka | Harga Emas Anjlok
Solid Gold Berjangka | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
Solid Gold Berjangka | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
Solid Gold Berjangka | Olein Akan Meningkat di 2020

4.28.2020

PT SOLID GOLD | Karena Kejatuhan Harga Minyak

PT SOLID GOLD - Harga Emas Hari Ini Naik Karena Kejatuhan Harga Minyak


PT SOLID GOLD JAKARTA - Minggu yang baru dibuka dengan kejatuhan tajam harga minyak mentah, dengan minyak mentah Nymex diperdagangkan turun sebanyak $4.00 per barel pada $12.65. Ada pembicaraan bahwa harga minyak Nymex akan kembali masuk ke teritori negatif ketika kontrak bulan Juni mendekati jatuh tempo pada akhir bulan Mei. Tidak ada tempat untuk menyimpan minyak ditengah pasar dunia yang mengalami goncangan permintaan yang luarbiasa. Produsen minyak berikutnya, Diamond Offshore mengajukan kebangkrutan pada akhir minggu. Laporan-laporan bahwa OPEC akan segera memulai memangkas produksinya pada minggu ini tidak memberikan dampak apa-apa terhadap harga minyak.

Sebagian daerah di beberapa negara termasuk di Amerika Serikat mulai membuka ekonomi mereka dari “lockdown” karena coronavirus.

Beberapa bank sentral utama dunia akan mengadakan pertemuan pada minggu ini, dengan Bank of Japan telah memulainya melonggarkan kebijakan moneternya lebih lanjut.

Secara tehnikal, masih “bullish” dengan “resistance” terdekat berada di $1,745.80 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $1,750.00 dan kemudian $1,800.00. Sedangkan penurunannya akan berhadapan dengan “support” terdekat di $1,725.00 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $1,718.00 dan kemudian $1,666.20.

Harga emas naik sedikit pada awal perdagangan sesi Amerika Serikat hari Senin kemarin, ditengah sebagian koreksi tehnikal. Para trader melangkah masuk dengan membeli dari bawah ditengah postur tehnikal metal kuning yang masih kokoh “bullish”. Harga minyak mengalami kejatuhan dalam perdagangan “overnight”. Kejatuhan tajam harga minyak ini menambah pembelian “safe-haven” emas.

Emas berjangka Comex bulan Juni terakhir diperdagangkan naik $4.50 per ons pada $1,740.00. Sementara harga emas Antam ditawarkan beli pada Rp 939.000,- per gram, turun Rp 4000,-.
PT SOLID GOLD

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
PT Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
PT Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
PT Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
PT Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
PT Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
PT Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
PT Solid Gold | Harga Emas Anjlok
PT Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
PT Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
PT Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020

4.27.2020

SOLID GOLD | Berhasil Rebound untuk Sementara

SOLID GOLD - Harga Minyak Minggu Ini Berhasil Rebound untuk Sementara


SOLID GOLD JAKARTA - Menteri perminyakan Angola Azevedo membantah bahwa pemangkasan produksi minyak sekarang oleh OPEC+ dan para produsen minyak lainnya tidak akan cukup untuk membantu membuat keseimbangan baru dari pasar minyak dan dikatakan bahwa para produsen minyak bisa diminta untuk mengambil langkah-langkah yang lebih drastis.

Senada dengan Azevedo, presiden Amerika Serikat Donald Trump pada hari Jumat berkata bahwa Rusia dan Arab Saudi bisa memperdalam pemangkasan produksi mereka. Terlebih lagi, Sekretaris Keuangan Mnuchin berkata bahwa pemerintah Trump sedang mempertimbangkan opsi untuk membeli saham-saham di perusahaan energi Amerika Serikat untuk membantu industri minyak dan gas Amerika Serikat.

Sementara itu, data mingguan yang dipublikasikan oleh Baker Hughes pada hari Jumat menunjukkan bahwa para perusahaan pengebor minyak di Amerika Serikat memangkas tempat pengeborannya untuk minggu ke enam berturut-turut dan membuat tempat pengeboran yang aktif jumlah totalnya turun menjadi 378 dari 438. Bulan April menjadi pemangkasan terbesar dalam lebih dari lima tahun.

Kenaikan selanjutnya dari harga minyak akan berhadapan dengan “resistance” terdekat di $ 18.80 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $ 20.14 dan kemudian $ 22.29. Sedangkan penurunannya akan berhadapan dengan “support” terdekat di $ 15.55 yang apabila berhasil dilewati akan lanjut ke $ 11,59 dan kemudian $ 8.26.

Memasuki hari pertama perdagangan pada minggu lalu pasar dunia tergoncang dengan pergerakan harga minyak mentah berjangka di Nymex yang mencengangkan. Kontrak berjangka minyak Amerika Serikat, WTI, untuk bulan Mei tumbang ke teritori negatif untuk pertama kalinya dalam sejarah, mencapai – $ 40, kejatuhan sampai lebih dari 300 %. Setelah turun habis-habisan dan membuka jalan untuk munculnya kembali sentimen “jual segala sesuatu” ditengah pasar yang gelisah dan panik, harga minyak mentah naik tajam pada paruh kedua dari minggu lalu.

West Texas Intermediate (WTI) naik 10 % pada hari Rabu dan 20 % pada hari Kamis. Meskipun pada awalnya WTI mengalami koreksi tehnikal dan jatuh dibawah batas $ 16, namun akhirnya berhasil menghapus sebagian besar dari kerugian yang terjadi pada kejatuhan besar-besar pada hari pertama minggu lalu dan sekarang diperdagangkan di sekitar $ 17.25.

Kenaikan harga minyak pada paruh kedua minggu lalu, terjadi karena pernyataan-pernyataan yang memberikan pengharapan akan minyak pada masa yang akan datang.
SOLID GOLD

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
Solid Gold | Harga Emas Anjlok
Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020

4.23.2020

PT SOLID GOLD BERJANGKA | Bursa Amerika Melonjak Kuat

PT SOLID GOLD BERJANGKA - Presiden Trump Siapkan Tambahan Stimulus, Bursa Amerika Melonjak Kuat


PT SOLID GOLD BERJANGKA JAKARTA - Minat beli saham juga muncul sebagai reaksi terhadap berita bahwa Senat telah mengeluarkan undang-undang baru untuk menyediakan dana bagi rumah sakit dan usaha kecil dan memperluas pengujian vaksin coronavirus. Paket bantuan $ 484 miliar disetujui dengan suara bulat oleh Senat dan sekarang menuju ke parlemen Amerika Serikat untuk disetujui hari Kamis.

Presiden Donald Trump mengatakan dia akan menandatangani RUU tersebut dan kemudian berencana untuk memulai diskusi tentang undang-undang tambahan untuk memberikan bantuan fiskal bagi negara bagian dan pemerintah daerah, meningkatkan belanja infrastruktur, memberikan insentif pajak untuk restoran dan bisnis hiburan dan memotong pajak gaji.

Melihat pergerakan secara sektoral, saham-saham emas bergerak kuat sehingga mendorong NYSE Arca Gold Bugs Index naik 6,9 persen ke level penutupan terbaik dalam lebih dari tiga tahun.

Kekuatan signifikan juga terlihat di antara saham semikonduktor, sebagaimana tercermin oleh lonjakan 5,9 persen oleh Philadelphia Semiconductor Index. Lonjakan harga minyak menguatkan saham-saham energi, dengan NYSE Arca Oil Index dan Philadelphia Oil Service Index melonjak masing-masing sebesar 4,8 persen dan 2,9 persen.

Perdagangan bursa saham Amerika di Wall Street yang berakhir Kamis (23/04/2020) ditutup dengan indeks utama rebound dari harga saham yang anjlok signifikan selama 2 hari berturut. Terpantau semua sektor menunjukkan kinerja saham yang lumayan, harga melonjakan dan kini berada di zona hijau.

Indeks Dow Jones melonjak 456,94 poin atau 2 persen menjadi 23.475,82, indeks Nasdaq melonjak 232.15 poin atau 2,8 persen menjadi 8.495,38 dan indeks S&P 500 melonjak naik 62,75 poin atau 2,3 ??persen menjadi 2.799,31.

Rebound kuat di Wall Street ini sebagian mencerminkan reaksi positif terhadap kenaikan harga minyak setelah alami kontraksi pertama kali sepanjang sejarah pada  awal pekan ini. Pada saat itu harga minyak WTI terjun bebas ke harga negatif dan minyak Brent anjlok parah di area positif.

Kini harga minyak mentah berjangka untuk kontrak Juni telah bergerak naik tajam selama sesi Amerika setelah anjlok mendekati $10 per barel semalam. Demikian juga harga minyak acuan internasional atau minyak Brent naik $ 2,21 menjadi $ 13,78 per barel.
PT SOLID GOLD BERJANGKA 

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
PT Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
PT Solid Gold Berjangka | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold Berjangka | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
PT Solid Gold Berjangka | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
PT Solid Gold Berjangka | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
PT Solid Gold Berjangka | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold Berjangka | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
PT Solid Gold Berjangka | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
PT Solid Gold Berjangka | Harga Emas Anjlok
PT Solid Gold Berjangka | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
PT Solid Gold Berjangka | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
PT Solid Gold Berjangka | Olein Akan Meningkat di 2020

4.21.2020

PT SOLID GOLD | IHSG Pagi Ini Dibuka Melemah

PT SOLID GOLD - Terseret Anjloknya Bursa Global, IHSG Pagi Ini Dibuka Melemah


PT SOLID GOLD JAKARTA - Bursa Asia kembali terseret oleh Wall Street yang kembali ditutup anjlok, indeks Dow Jones turun tajam lebih dari 500 poin. Sentimen utama yang menyeret bursa saham global datang dari melorotnya harga minyak mentah AS, jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Mei 2020 yang ditutup pada level negatif US 37.63 per barel. Ini adalah untuk pertama kali dalam sejarah dimana harga minyak mentah WTI berada di bawah US 0 per barel.

Harga minyak mentah untuk pengiriman Mei 2020 ambruk dibawah nol saat berakhirnya masa kontrak. Harga minyak mentah WTI untuk kontrak Juni 2020 yang memiliki volume lebih tinggi 30 kali masih naik di atas USD 21 per barel atau naik 8.71% dari hari sebelumnya. Adanya ketakutan karena tidak ada tempat yang cukup untuk penyimpanan karena banyak kilang minyak yang menghentikan operasi menjadi salah satu penyebab kejatuhan harga minyak. Pandemi virus corona membuat AS dan banyak ekonomi global terhenti. Arahan orang tinggal di rumah sampai larangan bepergian menyebabkan konsumsi jatuh. Harga minyak mentah Brent masih diperdagangkan di atas USD 25 per barel karena permintaan dari China, importir minyak terbesar dunia mulai pulih.

Terseret anjloknya bursa global, IHSG dibuka turun pada pagi ini ke level 4553.63 demikian juga dengan indeks LQ45, melemah ke level 679.48 dibandingkan penutupannya di level 682.84.

Bursa Asia dibuka melemah dan kompak berada di zona merah, pada perdagangan hari Selasa (21/4) dan pada pukul 09:11 WIB pada layar RTI terlihat indeks Nikkei 225 turun 1.31% atau 258,60 poin ke level 19410,50 demikian juga dengan indeks Hang Seng anjlok 1,89% atau 457,70 poin ke level 23872,30 dan indeks Shanghai SSEC juga bergerak melemah 0,88% atau 25 poin ke level 2827,51.
PT SOLID GOLD 

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
Solid Gold | Harga Emas Anjlok
Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020

4.20.2020

SOLID GOLD | Dollar di Asia Merangkak Naik

SOLID GOLD - Rupiah Senin Pagi Terkoreksi 77 Poin ke Rp15.520/USD; Dollar di Asia Merangkak Naik


SOLID GOLD JAKARTA - Indeks dollar, yang mengukur dollar terhadap keranjang enam mata uang saingan utamanya, pagi hari WIB ini naik ke level 99,87, dibandingkan level penutupan sesi sebelumnya di 99,72.

Sementara itu, IHSG Senin di awal sesi pertama, terpantau terkoreksi 0,44% atau -19,702 poin ke level 4.615,875, sedangkan bursa saham kawasan Asia umumnya bias melemah setelah China memangkas suku bunga prime rate-nya.

Melihat dollar AS terhadap rupiah hari ini menguat kembali, dengan dollar di pasar Asia merangkak. Rupiah terhadap dollar seminggu ini terlihat akan berada dalam rentang antara Rp 15.287 – Rp 16.330.

Dalam pergerakan pasar uang awal pekan Senin pagi ini (20/4), nilai tukar rupiah terhadap dollar terpantau terkoreksi, sementara dollar AS di pasar Asia menanjak perlahan setelah terkoreksi tipis di sesi global sebelumnya. Rupiah terhadap dollar AS pagi ini melemah 0,50% atau 77 poin ke level Rp 15.520 dibandingkan posisi penutupan perdagangan sebelumnya di Rp 15.430.

Untuk hari ini perdagangan rupiah vs dollar dibuka melemah ke Rp 15.470, kemudian bergerak lemah ke Rp15.509, dan terakhir pagi ini WIB terpantau di posisi Rp 15.507. Melemahnya rupiah terjadi sementara dollar merangkak naik di pasar uang Asia setelah melemah terbatas di sesi sebelumnya, terkoreksi dengan adanya harapan obat untuk penyembuhan virus corana.
SOLID GOLD 

Sumber : Vibiznews


Baca Juga :
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Serius Bidik Milenial
Solid Gold | Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Luar Biasa Solid Gold Berjangka
Solid Gold | Transaksi Bursa Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Nasabah Baru PT Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Catat Pertumbuhan
Solid Gold | Kinerja Kuartal Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Nasabah PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
Solid Gold | Perusahaan Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
Solid Gold | Kinerja Kuartal 3 Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Kinerja PT Solid Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
Solid Gold | Kuartal 3 Harga Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | Solid Gold Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
Solid Gold | Kinerja Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
Solid Gold | PT Solid Gold Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
Solid Gold | Perang Dagang Buat Emas Berkilau
Solid Gold | Harga Emas Anjlok
Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak Diminati Hari Ini
Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup Signifikan
Solid Gold | Olein Akan Meningkat di 2020